TUGAS 3.3 Universitas Gunadarma adalah salah satu perguruan tinggi swasta di Indonesia yang memiliki fasilitas Virtual Class (V-Class). V-Class merupakan suatu bentuk kegiatan belajar mengajar yang memanfaatkan perkembangan teknologi dan informasi yang telah ada yaitu dengan cara online yang bertujuan untuk mengembangkan pengetahuan lewat internet, memberikan wawasan yang positif kepada para mahasiswa, dan memudahkan kepada dosen dan mahasiswa untuk melakukan kegiatan belajar mengajar. Kelebihan V-Class : 1. Mudah di akses, 2. Memberikan kemudahan bagi dosen dan mahasiswa/i dalam memberikan kuis dan latihan-latihan, 3. Tampilannya tersusun lebih rapih, dan 4. Bersifat privasi karena harus login terlebih dahulu. Kelemahan V-Class : 1. Sering terjadi error, 2. Font terlalu kecil, dan 3. Terlalu banyak file sehingga proses pencarian materi harus tepat sesuai nama dosen, mata kuliah dan kelasnya.